Ops Lilin Toba Satgas Preventif Sub Satgas Samapta dan Pamobvit Patroli Urai Kemacetan

Batubara, RAGAM97 views


Dalam rangka Ops Lilin Toba 2025 Suba Satgas Preventif Sub Satgas Samapta dan Pamobvit melakukan patroli malam guna mengurai kemacetan yang terjadi di Jalinsum Batubara, Rabu (31/12/2025) pukul 19.39 WIB hingga selesai.

Personil yang melaksanakan Ipda STR Purba,Aipda Mhe. Yusuf, Bripka Miswanto,Bripka Dedi Firmansyah, Bripda Rian Sipayung, Bripda Dandi Tampubolon.
Memantau situasi jalan Lintas Sumatra wilayah hukum Polres Batubara, Pantau situasi objek wisata, Pantau geraja Methodist, Singapore land,
Hotel Singapore Land,
SPBU Petatal,

Selama patroli berlangsung tidak ditemukan hal-hal yang menonjol. Situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batubara aman dan baik.
Situasi sekitar Jalan Lintas Sumatera Utara wilayah hukum polres batu bara aman dan baik.

Laporan : Sutan S

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed