Polsek Labuhan Ruku Bantu Pengamanan di Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku

Batubara, RAGAM29 views

BATUBARA (mimbarsumut.com)-
Personil Polsek Labuhan Ruku Bripka Irpan membantu pengamanan di Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku, Sabtu (22/11/2025) pukul 10.00 WIB hingga selesai.

Bantuan pengamanan dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilkum Polsek Labuhan Ruku.
Bripka Irpan membantu melakukan pemeriksaan barang bawaan pengunjung.

Jumlah penghuni Lapas sebanyak 1693 orang dengan perincian sbb :
Narapidana : 1008 orang
Tahanan : 685 orang
Selama pelaksanaan kegiatan situasi aman dan baik

Laporan : Sutan S

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed